jika Anda ingin menghapus artikel dari situs, hubungi kami dari atas.

    pedagang yang membeli barang dalam jumlah besar dan menjualnya kembali ke para pengecer disebut

    Muhammad

    Guys, ada yang tau jawabannya?

    dapatkan pedagang yang membeli barang dalam jumlah besar dan menjualnya kembali ke para pengecer disebut dari situs web ini.

    Pedagang besar

    Pedagang besar

    Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

    Pedagang besar (bahasa Belanda: , bahasa Inggris: ) adalah pedagang yang membeli barang dalam jumlah besar langsung dari produsennya untuk dijual lagi kepada para pengecer atau kepada perusahaan-perusahaan industri. dengan demikian pedagang besar berfungsi sebagai perantara antara produsen dan pengecer, atau antara produsen dan konsumen industri. Pedagang besar juga populer dengan sebutan grosir atau distributor.[1]

    Perbedaan pedagang besar dan pengecer:

    Pedagang besar tidak langsung melayani konsumen akhir

    Daerah liputan pedagang besar lebih luas daripada pengecer

    Keuntungan Menggunakan Jasa Pedagang Besar:

    Pedagang Besar memiliki tenaga penjualan yang dapat mencapai banyak pelanggan kecil di pelosok-pelosok dengan biya relatif rendah

    Umumnya pengecer lebih mempercayai pedagang besar daripada produsen.

    Pada umumnya pedagang besar menyediakan berbagai barang, sehingga mempermudah pelanggannya memenuhi kebutuhan barang dari satu sumber.

    Pelanggan dapat ikut memanfaatkan potongan harga yang didapat pedagang besar dari pembelian dalam skala besar.

    Produsen atau pengecer tidak perlu menyediakan gudang penyimpanan yang besar.

    Klasifikasi Pedagang Besar dibedakan berdasarkan jenis produk dan fungsinya. Berdasarkan jenis produknya pedagang besar dibedakan menjadi pedagang besar umum dan pedagang besar khusus Berdasarkan fungsinya pedagang besar dibedakan menjadi pedagang grosir, pialang atau broker.[1]

    Referensi[sunting | sunting sumber]

    ^ Lompat ke:

    Lumbantoruan, Magdalena (1992). . Jakarta: PT. Cipta Adi Pustaka. hlm. 29-30.

    Artikel bertopik ekonomi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

    lbs

    Kategori: Perdagangan

    sumber : id.wikipedia.org

    Seorang pedagang membeli barang dalam jumlah besar...

    Seorang pedagang membeli barang dalam jumlah besar untuk dijual kembali kepada para pengecer. Pedagang yang melakukan kegiatan itu biasa disebut ....

    Pertanyaan

    Seorang pedagang membeli barang dalam jumlah besar untuk dijual kembali kepada para pengecer. Pedagang yang melakukan kegiatan itu biasa disebut ....

    whoseller retailer broker pengecer A. Coordinator Master Teacher

    Jawaban terverifikasi

    Iklan

    Pembahasan

    Pedagang besar atau  adalah pedagang yang membeli barang dalam jumlah besar langsung dari produsennya untuk dijual lagi kepada para pengecer atau kepada perusahaan-perusahaan industri, dengan demikian pedagang besar berfungsi sebagai perantara antara produsen dan pengecer, atau antara produsen dan konsumen industri. Pedagang besar juga populer dengan sebutan grosir atau distributor.Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

    Baca pembahasan lengkapnya dengan daftar atau masuk akun Ruangguru. GRATIS!

    Sudah punya akun? Klik disini

    LATIHAN BAB BIAYA PRODUKSI PRODUKSI KONSUMSI DISTRIBUSI

    Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher

    di sesi Live Teaching, GRATIS!

    Klinik UTBK Spesial Edisi: Bedah Komponen Soal UTBK 2023

    Sabtu, 11 Mar 2023 05.45-07.45 Akan Datang

    Brain Academy Online 101: Intip Fasilitas Belajar Terlengkap

    Sabtu, 11 Mar 2023 06.50-08.15 Akan Datang

    Trial Class Matematika Limit Fungsi : Konsep limit dan sifat limit - 11 SMA IPA/IPS bersama Kak Reny

    Senin, 13 Mar 2023 09.50-11.15 Akan Datang

    Trial Class IPA Terpadu Tekanan pada Zat Cair dan Zat Gas - 8 SMP bersama Kak Zelin

    Senin, 13 Mar 2023 09.50-11.15 Akan Datang

    English Catch Up - Experience Contest in Unique Ways!

    Senin, 13 Mar 2023 11.15-12.45 Akan Datang 984 5.0 (1 rating)

    Yuk, beri rating untuk berterima kasih pada penjawab soal!

    Iklan

    Klaim Gold gratis sekarang!

    Dengan Gold kamu bisa tanya soal ke Forum sepuasnya, lho.

    Pertanyaan serupa

    Rangga membantu Toni menjual sepeda motornya. Toni menentukan harga jual motornya Rp9.000.000,00, sedangkan Rangga menawarkan motor tersebut dengan harga jual Rp10.000.000,00. Berdasarkan ilustrasi te...

    33 0.0

    Jawaban terverifikasi

    Grosir, eksportir, dan importir termasuk contoh....

    37 0.0

    Jawaban terverifikasi

    Iklan

    Perhatikan tabel antara jenis pelaku distribusi dan pengertiannya berikut! Matriks antara pelaku distribusi dan pengertiannya yang tepat adalah ….

    27 0.0

    Jawaban terverifikasi

    Siapa saja yang bertindak sebagai distributor?

    239 0.0

    Jawaban terverifikasi

    PT Sayonara merupakan perusahaan yang memproduksi berbagaijenis makanan ringan yang berada di Cikarang. Perusahaan tersebut sering memasarkan barangnya dengan cara menaruhnya di Toko Selaras yang bera...

    102 0.0

    Jawaban terverifikasi

    Iklan

    sumber : roboguru.ruangguru.com

    Grosir

    Cari arti kata Grosir itu apa? Klik disini dan temukan semua informasi lengkapnya di Kamus Tokopedia! Mulai dari definisi, contoh, hingga jenisnya.

    Definisi Grosir

    Grosir / gro·sir / n pedagang yang menjual barang dalam jumlah besar

    Kamus Besar Bahasa Indonesia

    Pedagang yang membeli barang dalam jumlah besar dan menjualnya kepada pedagang lain atau pengecer, tidak langsung kepada konsumen (whole saler).

    Otoritas Jasa Keuangan

    Grosir atau mendistribusikan diartikan sebagai penjualan barang atau merchandise kepada pengecer, pengguna bisnis industri, komersial, institusi atau profesional, atau kepada penggrosir lainnya dan jasa terkait. Secara umum, artinya penjualan barang kepada siapa saja selain konsumen biasa.

    Wikipedia

    Apa Itu Grosir?

    Grosir merupakan istilah dalam dunia bisnis atau perdagangan yakni badan usaha yang menjual barang dagangan kepada penjual atau pengusaha lain, misalnya pengecer, pedagang besar, perusahaan industri, lembaga pemerintah, lembaga swasta, dan lain sebagainya. Kegiatan jual beli grosir ini biasanya dalam jumlah yang relatif lebih besar, dan berhubungan dengan produsen.

    Berhubungan langsung dengan produsen ini lah yang secara tidak langsung menjadikan grosir sebagai salah satu media distribusi barang hingga ke pelanggan. Kegiatan dagang grosir ini juga menjadikan barang yang diperdagangkan lebih murah daripada harga pasar pada umumnya.

    Akan tetapi badan usaha yang berdagang secara grosir kadang tidak hanya berhubungan dengan produsen, tetapi langsung ke konsumen yang membelinya. Misalnya saja supermarket grosir yang bisa ditemui di kota-kota besar. Banyak konsumen yang merasakan kenyamanan dengan membeli kebutuhan rumah tangga dengan jumlah banyak, terlebih dengan harga satuan yang kalau dihitung-hitung jauh lebih murah.

    Promo Khusus buat kamu, nih

    Ke slide 1

    Jenis-jenis Grosir

    Dilihat dari luas jangkauan atau daerah usahanya, grosir dibagi menjadi beberapa jenis, antara lain:

    Grosir Lokal: Grosir yang unit kegiatannya meliputi suatu kota tertentu. Misalnya grosir tingkat kabupaten.

    Grosir Wilayah: Grosir yang batasan kegiatannya cenderung lebih luas, biasanya melayani kegiatan jual beli antar provinsi.

    Grosir Nasional: Grosir yang memiliki luas daerah pemasaran meliputi suatu negara.

    Ke slide 1

    sumber : kamus.tokopedia.com

    Apakah Anda ingin melihat jawaban atau lebih?
    Muhammad 15 day ago
    4

    Guys, ada yang tau jawabannya?

    Klik untuk menjawab